Roy Marten Sebut Ada Perempuan yang Pantas Diperebutkan dan Ada yang Tidak
source : Kumparan.com Roy Marten pemain Film Jeritan Malam. Foto: Giovanni/kumparan Aktor senior Roy Marten mengungkapkan ada perempuan yang memang pantas diperebutkan. Tapi ada juga yang tidak. Roy menyampaikan hal itu menanggapi mengenai anaknya, Gading Marten, yang dinilai baik dan tidak pernah marah. Penilaian tersebut disampaikan oleh Astrid Tiar. Astrid mengungkapkan sempat selingkuh saat menjalin hubungan dengan Gading. Roy Marten. Foto: Giovanni/kumparan Pada saat itu, Astrid sedang makan bersama cowok […]
Post comments (0)